Blog akhir-akhir ini menjadi trend baru dalam dunia maya dan sudah menjadi gaya hidup masyarakat indonesia.
Blog merupakan situs yang bersifat Pribadi yang bentuknya seperti Jurnal. Setiap tahunnya blogger indonesia meningkat dan terus meningkat, tak heran beberapa blogger memiliki lebih dari satu blog. Memang sih.. dibandingkan
Facebook atau situs jejaring sosial lainnya Blog kalah Populer !!! Tapi setiap apapun itu pasti punya kelebihan dan kekurangan masing-masing.. betul tidak ??? Dengan blog Kita dapat mengekspresikan diri Kita, mulai dari membuat tampilan blog yang menarik serta memuat artikel yang bermutu sehingga dapat mendatangkan pengunjung ke Blog Kita.
Dalam perkembangannya blog tidak hanya tempat untuk mengekspresikan yang punya blog, tapi juga bisa menjadi lahan bisnis.
Berikut
Tips dan Trik dalam Blogging :
1. Dalam pemilihan
Template, pilihlah Template yang sesuai dengan yang anda butuhkan dan pilihlah yang sesuai thema blog kamu, baik itu
2 kolom, 3 kolom, ataupun 4 kolom. karena template sangat menunjang tampilan blog kita.
2. Memasukan
gadget kedalam blog juga dapat mempercantik tampilan blog. Tapi ingat dalam mempercantik tampilan blog janganlah berlebihan karena seseatu yang berlebihan itu tidak baik dan membuat tampilan blog kita menjadi kumuh. Selain itu juga dapat
membuat loading blog menjadi berat sehingga pengunjung yang akan mampir ke blog kamu, tidak jadi berkunjung karena loadingnya lama...
3. Jangan terlalu banyak Gambar Animasi ! memang sih.. Gambar tersebut dapat menunjang tampilan blog kita agar lebih, menarik dan lebih hidup ! tapi perlu diingat bukankah pengunjung yang datang keblog kita untuk membaca artikel kita, bukan untuk melihat gambar animasi yang ada diblog kita !!!
4. Artikel Kamu hasil Mengcopy Artikel orang lain, Tapi mengcopy Artikel orang lain juga tidak dipersalahkan, asal tetap mencantumkan nama sumber artikel tersebut.. betul ?? ini menujukan bahwa kita adalah blogger yang menghargai hasil karya orang lain ! Bayangkan saja misal pengunjung blog kamu tahu bahwa artikel yang ada diblog kamu adalah hasil copy paste dari blog lain tanpa mencantumkan nama sumber dari artikel tersebut... tentu saja itu akan membuat ilfeel pengunjung blog kamu !!!
Mungkin itu dulu tips dan trik blogging dari saya semoga dapat bermamfaat.
Written by: Pendi Ari Wibowo
Pendiari | Artikel Islam, Blog Dan Motivasi Updated at:
6/01/2011
Title : Tips Dalam Blogging
Description : Blog akhir-akhir ini menjadi trend baru dalam dunia maya dan sudah menjadi gaya hidup masyarakat indonesia. Blog merupakan situs yang bersi...